Hiaskan dengan hirisan daun bawang dan daun sup. Jika sukakan rasa pedas, boleh ditambah sambal cili dan juga kacang. Menu buka puasa sederhana dan praktis selanjutnya ada Sup Tahu silahkan siapkan tahu kukus secukupnya.
Bahan Membuat Sup bihun sederhana
- 1 bks sayur sop dari penjual keliling yang udah siap masak :.
- Buncis,wortel,kol,tomat,daun bawang,seledri.
- 1 bks bihun kecil.
- Bumbu :.
- 3 buah bawang putih.
- Lada bubuk secukup nya.
- 1/2 sdt Garam.
- Kaldu ayam bubuk.
- secukupnya Bawang merah goreng.
Langkah Memasak Sup bihun sederhana
- Kupas wortel.cuci semua sayur.lalu iris wortel kecil2,iris serong buncis,potong tomat menjadi 6 bagian atau sesuai selera..
- Didihkan air setengah panci kecil. Uleg bawang putih dengan garam..
- Setelah air mendidih masukan wortel.lalu masukan buncis.setelah wortel matang masukan kol,tomat.masukan bumbu yang sudah di uleg,lada bubuk,kaldu bubuk..
- Masukan bihun dan daun bawang serta seledri.koreksi rasa.matikan kompor.taburi bawang merah goreng. Sop siap di sajikan.
Sup Ayam Bening termasuk mudah dibuat, dan menjadi makanan penghangat saat sakit. Bihun dan soun sering dijadikan pelengkap pada bakso atau soto. Nah, tahukah Anda apa perbedaannya dan manakah yang lebih Apa Bedanya Soun dan Bihun? Ciri-ciri bihun sup utara, baik ayam ataupun daging mestilah bihun nya bewarna kuning hasil dari rendaman bihun bersama kunyit atau pewarna kuning. Ia juga hidangkan bersama sambal tumis.
Get Latest Recipe : HOME