Makanan yang sering kita jumpai hampir setiap hari ini memiliki protein yang cukup tinggi dengan tingkat sodium yang rendah. Cara membuat pepes tahu jamur kancing pedas. Pertama haluskan tahu, lalu masukan daun bawang, cabe, jamur, daun jeruk, telur dan Masako.
Bahan Membuat Pepes tahu jamur+bakso♡
- 5 buah tahu (boleh kuning atau putih,ku pk tahu kuning cz adanya tahu kuning).
- 150 gr Jamur tiram.
- 1 butir telur ayam.
- 5 buah bakso.
- secukupnya Daun kemangi.
- 1 buah tomat (potong).
- Bumbu Halus★.
- 3 buah cabai merah besar.
- 2 buah cabai rawit.
- 1 butir kemiri.
- 4 buah bawang putih.
- 2 buah bawang merah.
- Garam.
- Lada bubuk.
- Penyedap rasa.
Langkah Memasak Pepes tahu jamur+bakso♡
- Hancurkan tahu menggunakan garpu atau alat lain, lalu sisihkan..
- Cuci bersih jamur, agar jamur lebih bersih dan higienis, aku siram pake air panas setelah itu tiriskan.
- Haluskan semua bumbu.
- Tumis bumbu halus hingga harus lalu masukan jamur, tambahkan penyedap rasa, lada bubuk, dan garam..
- Masukan telur ke tahu yang sudah dihancurkan, jangan lupa tambahkan garam, lada bubuk, penyedap rasa, aduk hingga rata.
- Panaskan panci untuk mengukus.
- Masukan tumisan jamur tadi ke dalam tahu yang sudah dihancurkan, tambahkan daun kemangi, dan potongan tomat. Aduk hingga tercampur..
- Masukan ke dalam wadah, lalu tambahkan potongan bakso diatasnya..
- Ketika panci sudah mendidih, masukan pepes ke dalam panci. [Jangan Lupa Tutup Pancinya dibungkus Kain yah~].Kukus selama kurang lebih 15 menit.
- Tambahkan bawang goreng diatasnya agar lebih gurih. Dan... Pepes Tahu+Bakso siap disajikan~♡.
Panggang sebentar pepes di atas bara api agar. Siapa bilang olahan tahu cuma bisa bisa digoreng atau tumis, tahu juga bisa dipepes lho. Resep Pepes Tahu - Mungkin kita sudah tidak asing lagi dengan yang namanya Pepes Tahu. Pepes tahu merupakan salah satu menu makanan Indonesia yang populer di berbagai kalangan masyarakat. Aneka resep pepes tahu, sekarang sudah banyak disajikan dan dapat dibuat sendiri.
Get Latest Recipe : HOME