Bahan Membuat Ongol-ongol Hungkue
- 150 gr tepung hungkue.
- 30 gr tepung kanji.
- 400 ml air bersih.
- 150 gr gula merah.
- 1 sdm gula pasir.
- 1 sdt garam.
- 2 lembar daun pandan.
Langkah Memasak Ongol-ongol Hungkue
- Siapkan semua bahan..
- Bersihkan kelapa dan parut hingga habis, campur dengan garam dan daun pandan. Kukus hingga matang, kurang lebih 15 menit..
- Masukkan gula merah, gula halus, garam, daun pandan dan 150 ml aduk, masak diatas api kecil sampai larut dan mendidih..
- Campur tepung hungkue dan tepung kanji dengan air 250 ml aduk rata, masak diatas api kecil hingga panas. Masukkan gula merah aduk kembali hingga tercampur rata dan kadar air berkurang..
- Masukkan ke dalam loyang, diamkan hingga dingin. Potong-potong sesuali selera..
- Baluri potongan hungkue dengan kelapa parut..
Get Latest Recipe : HOME