Bahan Membuat Makaroni Schotel ala SHEI
- 125 gram makaroni.
- 1/2 kentang potong dadi kecil.
- 100 ml susu cair.
- 100 gram kornet.
- 1 butir telur.
- 1 siung bawang putih.
- 1/4 bawang bombai.
- Keju cheddar.
- Garam.
- Merica.
- Pala.
- Oregano.
Langkah Memasak Makaroni Schotel ala SHEI
- Rebus makaroni hingga empuk.
- Tumis bawang putih, bombay, dan kornet hingga wangi..
- Kocok telur tambahkan susu. Lalu masukan tumisan, kentang,keju cheedar dan makaroni. Bumbui pala dan oregano. Beri garam dan merica dan cicipi apa sudah pas..
- Jika sudah masukan kedalam cetakan. Dan kukus selama 30 menit. Nah karena untuk sarapan aku panaskan esok hari di toaster lagi sehingga atasnya bs kering kaya di oven. Yummy breakfast ready....
Get Latest Recipe : HOME