Sambal goreng ati khas Betawi. foto: cookpad. Nasi Jamblang Mang Dul Cirebon [image source]. Tempat makan yang wajib dicoba saat berkunjung ke Cirebon adalah Warung Mang Dul.
Bahan Membuat Sambel goreng Jamblang khas Cirebon 🤤
- daging sapi segar(bisa diganti ati sapi/atiampela ayam).
- 1/2 kg cabe merah besar.
- pete (bisa di skip).
- 10 siung bawang merah.
- 5 siung bawang putih.
- 3 butir kemiri.
- 1 ruas jahe.
- 1 ruas laos.
- daun salam.
- sereh.
- gula pasir.
- garam.
- penyedap rasa.
- kecap manis.
- air.
Langkah Memasak Sambel goreng Jamblang khas Cirebon 🤤
- Cuci bersih daging sapi,lalu rebus sampai daging matang(bisa ditambahkan garam dan daun salam saat merebus).
- Haluskan bawang merah,bawang putih, 4 buah cabe merah,kemiri. jahe,laos,sereh bisa d geprek.
- Iris cabe merah yg telah dibuang biji nya.cuci bersih,lalu sangrai cabe merah(bisa direbus)sampai cabe sedikit layu,lalu tiriskan. jgn lupa potong pete nya sesuai selera.
- Tumis bumbu yg telah di haluskan beserta laos,jahe,sereh,daun salam sampai berwarna sedikit kecoklatan..
- Masukan pete biar agak sedikit layu bareng bumbu nya.
- Tambahkan garam,gula,dan penyedap rasa.
- Masukan sedikit air sampai mendidih (biar bumbunya mateng sedep gt gaes🤣) lalu masukkan cabe aduk sampai merata..
- Masukan daging yg sudah d rebus tadi.
- Masukan kecap manis,tunggu hingga bumbu meresap ke daging.
- Jangan lupa tes rasa.
- Sambel goreng daging sapi siap di sajikan..
Nasi jamblang yang lezat memang memiliki ciri paduan berbagai bahan makanan menjadi satu. Ada nasi, rendang sapi, sambel goreng ati, sate kentang, tahu goreng, dan masih banyak lagi lainnya. Bawang goreng Cirebon yang beda dari biasanya. Kamu akan menemui nasi jamblang khas Cirebon ini dibungkus daun jati. Dengan berbagai macam pilihan lauk yang bisa dipilih sesuai selera ala prasmanan.
Get Latest Recipe : HOME