Seperti apa sih resep membuat mangut lele yang enak dan mudah? Mangut lele adalah sajian populer yang berasal dari Jawa Tengah dan Yogyakarta. Jika memakai lele goreng, pastikan anda tidak menggorengnya terlalu lama hingga kering.
Bahan Membuat Mangut lele bakar
- 1/2 kg ikan lele (aku yg ukuran besar).
- bahan halus :.
- 4 siung bawang putih.
- 2 ruas kencur.
- 10 buah cabai rawit (atau sesuai selera).
- 3 lembar daun jeruk.
- 1 bungkus santan kara.
- secukupnya garam.
- secukupnya gula pasir.
- secukupnya air.
- secukupnya minyak untuk menumis.
Langkah Memasak Mangut lele bakar
- Pertama bersihkan dahulu ikan lele kemudian potong2.. lalu bakar pakai panggangan areng panggang sampai setengah matang aja...
- Haluskan semua bumbu seperti bawang putih,cabai,dan kencur..
- Kemudian panaskan minyak lalu tumis bumbu hingga harum masukan daun jeruk. setelah itu beri air secukupnya..
- Setelah mendidih masukan ikan lele yang sudah dibakar tadi tambahkan garam dan gula.lalu tunggu hingga air sedikit menyusut.. kemudian masukan santan kara.aduk2 sampai rata.
- Jika sudah matang cek rasa..jika sudah pas.. matikan kompor dan siap untuk dihidangkan.
- Mangut lele bakar siap untuk dihidangkan.
Apalagi ketika memakan bagian kulit lele, aroma Kuah mangut lele yang berwarna keoranyean membuat lidah tersetrum dengan rasa yang gurih-pedas. Sama seperti namanya, mangut lele ini terbuat dari ikan lele yang telah digoreng atau yang diasapi. Saat ini banyak rumah makan mangut lele yang sangat terkenal terutama di wilayah Jogjakarta. Resep Mangut lele - Resep Masakan lele asap yang lezat dan enak dengan berbagai bumbu sedap Resep Mangut lele - Resep Masakan lele : resep masakan yang banyak digemari oleh keluarga. resep lele bakar,lele bakar,resep lele bakar teflon,cara membuat lele bakar,bumbu lele bakar,lele Resep Membuat Mangut Lele Gurih Nikmat - Masakan ikan yang banyak sekali ditemukan di. Garingnya lele dengan bumbu mangut yang enak dan.
Get Latest Recipe : HOME