
Bahan Membuat Ayam Geprek KFC
- Ayam KFC.
 - 10 buah Cabai Merah.
 - 2 siung bawang putih.
 - 8 siung bawang merah.
 - 1 buah tomat.
 
Langkah Memasak Ayam Geprek KFC
- Geprek ayam KFC atau suwir kasar. Sisihkan.
 - Ulek cabai merah, bawang putih, bawang merah dan tambahkan tomat di akhir ulekan..
 - Tumis dengan sedikit minyak goreng sampai harum dan matang..
 - Masukkan ayam KFC, aduk hingga merata..
 - Sajikan hangat-hangat dengan nasi putih..
 - Saya langsung makan dari panci bekas masaknya. Rasanya nyummy... hihi.
 
Get Latest Recipe : HOME
























