
Bahan Membuat Kue Lapis legit
- 20 butir telur.
 - 1 kg gula.
 - 1 bks margarine.
 - 1 sachet susu warna putih.
 - 1 bks vanila bubuk / cair.
 
Langkah Memasak Kue Lapis legit
- Semua bahan dicampur lalu di mixer hingga semua bahan rata.
 - Setelah itu olesi loyang dengan margarine.
 - Masukkan adonan sesuai takaran perlapis.
 - Panggang menggunakan panggangan tradisional.
 - Setelah penuh dinginkan dan siap untuk disajikan.
 
Get Latest Recipe : HOME
























