Rujak cingur punya rasa yang sangat beragam. Mulai dari gurih, pedas hingga manis bercampur jadi. Rujak cingur adalah salah satu makanan tradisional yang mudah ditemukan di daerah Jawa Timur, terutama daerah asalnya Surabaya.
Bahan Membuat Rujak Petis Buah / Rujak Cingur
- bumbu :.
- 1/4 buah pisang kelutuk.
- sejumput garam.
- sejumput terasi.
- sesuai selera cabai rawit.
- 1-1.5 sdm kacang tanah, goreng.
- 1-5 sdm petis udang (jgn lupa dimasak dgn dikukus).
- secukupnya air (sampai kira2 bisa mengentalkan bumbu).
- buah :.
- opsional sih terserah mau buah apa aja, tp saya pake ini ;.
- mentimun.
- nanas.
- krai.
- jambu monyet.
- bengkuang.
- mangga muda.
Langkah Memasak Rujak Petis Buah / Rujak Cingur
- Haluskan kacang, garam, pisang klutuk, cabe rawit, dan trasi dengan cara di uleg..
- Setelah halus tambahkan petis matang, lalu campurkan. Kemudian tambahkan air sekitar 2-3 sdm. Jgn terlalu encer krn mentimun dan jambu monyet mengandung banyak air yg akan keluar saat diaduk. Koreksi rasa..
- Iris buah sesuai keinginan tipis/tebalnya. Kemudian campurkan dgn cara agak dipenyet pake muntu nya biar bumbunya melekat di buah..
- Selesai, bisa ditambahkan krupuk pasir dan lontong. Nom nom~.
Rujak khas surabaya ini biasanya disajikan dengan perpaduan buah dan sayuran. Buah dan sayuran yang dicampur yaitu nanas, mangga, bengkuang, kedondong, timun dan. Rujak cingur sendiri campuran dari buah-buahan, sayuran, cingur sapi, dan kuah yang terbuat dari kacang yang lezat. Baca Juga : Cara Membuat Rujak Es Krim Yang Lezat. Makanan khas yang satu ini banyak dinikmati karena rasanya yang lezat dan cara memakan nya pun berbeda-beda.
Get Latest Recipe : HOME