Asem asem daging Meskipun berasal dari Demak namun Asem Asem Daging juga terdapat di daerah lain di Jateng, DIY dan Jatim. Asem-asem Demak terkenal berasal dari keluarga pemilik Rumah Makan Rahayu. Resep Asem asem Daging - Asem-asem merupakan salah satu masakan berkuah yang seperti namanya, bercita rasa masam.

Bahan Membuat Asem asem daging

  1. 200 gr daging yg sdh dipresto 30 mnt, iris tipis.
  2. 1 buah wortel iris memanjang spt korek api.
  3. 25 biji buncis muda@ potong 2 bagian.
  4. 4 buah tomat kecil agak muda @belah jadi 2.
  5. 1 cm jahe keprek.
  6. 1 cm laos keprek.
  7. 1 lembar daun salam.
  8. 4 lembar daun jeruk, belah.
  9. 1/2 sdt garam (selera).
  10. 1 sdt kaldu jamur bubuk/daging.
  11. 1 sdm gula merah.
  12. 4 biji cabe hijau iris.
  13. 1 cabe merah iris.
  14. 10 cabe kecil biarkan utuh.
  15. 6 siung bawang merah iris.
  16. 4 siang bawang putih iris.
  17. 1,5 liter air.
  18. 1-2 cm asam jawa beri kuah panas ambil airnya.

Langkah Memasak Asem asem daging

  1. Siapkan semua bahan.
  2. Didihkan air dalam panci, jika sdh mendidih masukkan salam, laos, jahe, jeruk purut dan daging, rebus lagi hingga daging empuk.
  3. Tumis bawang merah dan bawang putih di wajan hingga kecoklatan, api kecil, masukkan tumisan bawang ke panci, minyak bekas tumisan jangan diikutkan, masukkan juga buncis dan wortel serta semua bumbu lainnya, cek rasa, jika kurang asam bisa ditambah asam sesuai selera, jika buncis sdh 1/2 matang masukkan cabe iris dan cabe utuh serta tomat terakhir.
  4. Asem asem daging buncis dan wortel siap dinikmati.

Tumis duo bawang sampai harum dan agak kekuningan. Asem asem daging dikenal sebagai olahan daging sapi berkuah dari Jawa Tengah. Berkuah bening, asem asem daging didominasi rasa asam, pedas, gurih yang menyegarkan. Cara membuat asem asem daging sapi ini hampir mirip dengan cara membuat garang asem daging dari Pekalongan yang juga cukup terkenal tersebut, cuma bedanya kali ini kita menggunakan asam. Rasa asem dari masakan ini biasanya didapat dari tomat, asem jawa, ataupun dari buah belimbing wuluh.

Get Latest Recipe : HOME

Resep Lainnya :


Rahasia Membuat Bubur Oriental Non Halal Yang Enak

Rahasia Membuat Bubur Oriental Non Halal Yang Enak


Rahasia Memasak Garang Asem Daging Yang Renyah

Rahasia Memasak Garang Asem Daging Yang Renyah


Resep Pindang Bumbu Sarden Yang Gurih

Resep Pindang Bumbu Sarden Yang Gurih


Cara Membuat Garang Asem Kambing Yang Gurih

Cara Membuat Garang Asem Kambing Yang Gurih


Rahasia Memasak Brongkos Tetelan Sapi Yang Renyah

Rahasia Memasak Brongkos Tetelan Sapi Yang Renyah


Rahasia Membuat Roti Bolang Baling Golang Galing Bantal Guling Selimut Yang Gurih

Rahasia Membuat Roti Bolang Baling Golang Galing Bantal Guling Selimut Yang Gurih


Cara Membuat Nasi Tutug Oncom Yang Nikmat

Cara Membuat Nasi Tutug Oncom Yang Nikmat


Rahasia Membuat Brongkos Ayam Yang Enak

Rahasia Membuat Brongkos Ayam Yang Enak


Resep Telur Gabus Manis Yang Renyah

Resep Telur Gabus Manis Yang Renyah


Resep Sayap Mercon Yang Renyah

Resep Sayap Mercon Yang Renyah


Resep Chicken Cordon Blue With Cream Cheese Yang Renyah

Resep Chicken Cordon Blue With Cream Cheese Yang Renyah


Resep Choco Banana Pie Yang Nikmat

Resep Choco Banana Pie Yang Nikmat


Rahasia Membuat Nasi Goreng With Tahu Bulat Dan Jamur Crispy Yang Enak

Rahasia Membuat Nasi Goreng With Tahu Bulat Dan Jamur Crispy Yang Enak


Resep Telur Gabus Manis Yang Lezat

Resep Telur Gabus Manis Yang Lezat


Resep Brongkos Tholo Yang Enak

Resep Brongkos Tholo Yang Enak


Resep Kerupuk Tahu Pong Crispy Anti Gagal Yang Nikmat

Resep Kerupuk Tahu Pong Crispy Anti Gagal Yang Nikmat


Resep Fried Apple Pie A La Mcd Yang Gurih

Resep Fried Apple Pie A La Mcd Yang Gurih


Resep Chicken Teriyaki Saus Honey Lemon Yang Lezat

Resep Chicken Teriyaki Saus Honey Lemon Yang Lezat


Rahasia Memasak Peyek Kacang Renyah Yang Gurih

Rahasia Memasak Peyek Kacang Renyah Yang Gurih


Resep Chicken Cordon Bleu Yang Gurih

Resep Chicken Cordon Bleu Yang Gurih


Resep Tahu Bulat Krispi Yang Renyah

Resep Tahu Bulat Krispi Yang Renyah


Cara Memasak Agar Agar Lapis Yang Renyah

Cara Memasak Agar Agar Lapis Yang Renyah


Rahasia Memasak Tahu Bulat Crispy Yang Enak

Rahasia Memasak Tahu Bulat Crispy Yang Enak


Resep Bolang Baling Yang Lezat

Resep Bolang Baling Yang Lezat


Resep Telur Gabus Manis Yang Lezat

Resep Telur Gabus Manis Yang Lezat