
Bahan Membuat Bubur Merah Slow Cooker
- 1 cup ketan putih.
 - 4 cup air.
 - 2 cup gula merah cair : dari 150 gr gula merah dimasak dengan 150 ml air lalu saring.
 - Santan :.
 - 250 ml air.
 - 75 ml santan.
 - 1 sdt garam dimasak sampai mendidih.
 
Langkah Memasak Bubur Merah Slow Cooker
- Masukkan ketan dan air kedalam slow cooker, setting ke high selama 3 jam.
 - Aduk rata lalu masukkan gula merah cair, setting high 1 jam lalu pindahkan slow selama 1 jam. Cek rasa, jika kurang manis tambahkan gula pasir.
 - Sajikan dengan kuah santan.
 
Get Latest Recipe : HOME
























