Bahan Membuat Roti Kukus A'la Klappertart
- 350 ml susu cair.
- 3 lembar roti tawar sobek2.
- 2 sdm tepung maizena.
- secukupnya vanili ekstrak.
- 2 butir kuning telur.
- untuk isiannya :.
- keju parut, raisin dan almond serta kayu manis bubuk untuk tabur.
- sisihkan sebagian bahan isian untuk toppingnya.
Langkah Memasak Roti Kukus A'la Klappertart
- Kocok gula, kuning telur, vanili ekstraks dan susu cair serta maizena.
- Tambahkan isian spt raisin, almond dan keju parut sebagian saja..
- Tata roti yang sudah disobek2 ke dalam mangkuk almunium foil atau pinggan tahan panas..
- Tuang adonan telurnya taburi kembali atasnya dengan bahan isian lalu beri sedikit taburan kayu manis bubuk, kukus hingga matang..
Get Latest Recipe : HOME