
Bahan Membuat Mie Dogdog ala Burjo Jogja
- 1 bungkus indomie goreng.
 - 1 butir telur.
 - 1 siung besar bawang putih, cincang.
 - 2 buah cabe merah keriting.
 - 2 buah cabe rawit hijau (sesuai selera).
 - 4 lembar sawi (saya sawi pagoda).
 - Secukupnya minyak goreng.
 - Secukupnya garam dan lada bubuk.
 - 2 sdm saus sambal (sesuai selera).
 - 1 sdt saus tomat.
 
Langkah Memasak Mie Dogdog ala Burjo Jogja
- Iris2 cabe, sawi dan cincang bawang putih. Tumis bawang hingga layu lalu masukkan cabe.
 - Pecahkan telur ke dalam teflon dan orak arik segera. Tambahkan air, lalu masukkan lada bubuk..
 - Jika sudah mendidih masukkan mie instan beserta bumbunya. Masukkan juga garam, saus sambal dan saus tomat. Koreksi rasa..
 - Tambahkan sayur sawi aduk sebentar lalu matikan kompor. Mie dog dog ala burjo Jogja siap di hidangkan 😊.
 
Get Latest Recipe : HOME
























