APPLE PIE GORENG ALA McD APPLE PIE ALA McD. Rasanya yang manis berbalut kulit kripsi cocok dijadikan makanan penutup atau dessert usai menyantap ayam goreng McD yang gurih. Nah, kini Moms bisa mencoba memasaknya sendiri di rumah.
Bahan Membuat Apple pie goreng (ala mcd)
- Apple pie :.
- 2 buah apel.
- 75 ml air.
- 6 sdm gula pasir.
- 1/2 bungkul gula aren.
- 2 sdm kayu manis bubuk.
- 2 sdm air perasan jeruk nipis.
- Secukupnya tp.maizena.
- Bahan kulit:.
- 200 gr tp.terigu.
- 5 sdm gula pasir.
- 6 sdm mentega.
- Secukupnya air.
Langkah Memasak Apple pie goreng (ala mcd)
- Kupas apel, cuci kemudian potong kecil-kecil.
- Tumis apel dgn margarin hingga harum, kemudian tambah air, gula pasir dan gula aren yg sudah dicincang..aduk hingga gula mencair dan tercampur.
- Beri kayu manis serbuk..aduk kembali, tes rasa..jika kurang boleh tambah sesuai selera.
- Terakhir beri kucuran air perasan jeruk nipis dan tp.tapioka yg sdh dicampur dgn air. Aduk hingga kuah mengental..
- Sememtara menunggu dingin, saya diamkan dikulkas. Mari membuat kulitnya.
- Campurkan semua bahan kulit, kecuali air. Aduk hingga mentega tercampur rata dgn tempung, baru kemudian air sedikit demi sedikit hinggal kalis.
- Kurang lebih jadinya spt ini.
- Ambil adonan kurang lebih 1 kepal kecil, kemudiam gilang memanjang hingga tipis. Kemudian potong pinggirannya agar rapi..
- Beri isian apel pie nya. Tutup dgn sebagian kulit dan untuk merekatkan pinggirannya timpa2 memggunakan garpu. Ulangi hingga adonan habis.
- Untuk nyetok ini baiknya simoan di freezer..
- Goreng apel pie nya dgn apu kecil saja, krn hanya untuk mematangkan kulitnya saja. Masak hingga berubah warma kecoklatam..
- Angkat dan sajikam selagi panas. Selamat mencoba 😊😊😊.
Sajikan apple pie goreng dengan taburan kayu manis bubuk jika suka. Resep Apple pie ala McDonald. duluu. Maka, Ahad lepas mommy pun gagah le menguli tepung untuk buat karipap. Pie adalah hidangan berbahan dasar adonan pastry yang dipanggang. Misalnya saja ayam, coklat, maupun buah-buahan.
Get Latest Recipe : HOME