Puding vla ini sengaja kubuat untuk putriku. Jadi sepulang sekolah dia bisa langsung menyantapnya. Hasilnya manis kenyal, lengkap dengan fla vanila dijamin jadi tambah suka.
Bahan Membuat Puding Nutrijell Fla Regal Coklat (Nufal)
- 10 keping Regal.
- Mentega 5 sdm (dicairkan).
- 1/2 bungkus Fla instant.
- Air panas 1 1/2 gelas (disesuaikan aja tingkat kecairannya).
- Nutrijell coklat 1 bungkus ukuran kecil.
- 1/2 gelas Gula pasir.
- 2 gelas Air panas.
Langkah Memasak Puding Nutrijell Fla Regal Coklat (Nufal)
- Hancurkan 10 keping regal sampai menjadi bubuk halus (sesuai selera), setelah itu campur dengan mentega cair dan aduk merata.
- Seduh 1/2 bungkus fla istant dengan 1 1/2 gelas air panas (sesuaikan saja ingin kental/ cair).
- Letakan regal yang sudah hancur dicampur mentega cair ke dalam mangkok dan ratakan. Setelah itu layer atas regal tambahkan fla instant yang sudah dilarutkan. Setelah itu masukan ke dalam lemari es sambil menunggu nutrijell coklat matang.
- Campur 1 bungkus ukuran kecil nutrijell coklat, gula dan air sesuai takaran di atas. Aduk sampai mendidih dan menggunakan api sedang. Setelah mendidih matikan api dan tunggu sekitar 3-5 menit supaya dingin.
- Nutrijell coklat siap dimasukan ke dalam mangkok regal dan fla yang sudah dingin untuk menjadi layer paling atas. Setelah selesai masukan ke dalam lemari es freezer selama 5-20 menit. Puding nutrijell fla regal coklat siap dinikmati saat dingin ✨.
Puding adalah makanan penutup yang pembuatnya direbus, dikukus atau dipanggang tergantung bahan penyusunnya seperti susu, buah dan roti. puding sendiri di Indonesia dimakan sebagai cemilan jadi tidak hanya setelah makan saja. nutrijell pudding-susu nutrition facts and nutritional information. Puding susu Nutrijell adalah pudding bubuk dengan susu yang merupakan salah satu puding baru dari Nutrijell. Fla lemon Setelah itu, tuang ke dalam loyang yang berisi biskuit marie regal. Setelah itu, buat fla dengan bahan-bahan yang telah. Resep Puding Coklat Nutrijell dan bahan bahan serta cara membuatnya.
Get Latest Recipe : HOME