
Bahan Membuat Puding Susu Tape Ketan Hijau
- Seadanya tape ketan hijau.
 - 1 bks agar² putih.
 - 1/2 kaleng SKM putih.
 - 2 sdm gula pasir.
 - 700 ml air.
 - 1 sdt pasta pandan.
 
Langkah Memasak Puding Susu Tape Ketan Hijau
- Siapkan bahan.Campur agar²,gula, SKM, dan air dalam panci. Aduk² sampai rata..
 - Masukkan pasta pandan. Aduk sampai rata. Masak sampai mendidih sambil diaduk². Jika sdh mendidih, matikan api. Biarkan uap panasnya hilang..
 - Siapkan cetakan yg sdh dibasahi dengan air. Tata tape di dasar cetakan. Masukkan agar² perlahan dalam cetakan sampai penuh. Biarkan set, masukkan kulkas..
 - Sajikan dingin rasanya suegerrrr banget🤤🤤.
 
Get Latest Recipe : HOME
























